Membuat tulisan MY TRIP MY ADVENTURE CorelDRAW

Membuat tulisan MY TRIP MY ADVENTURE CorelDRAW
Cara cepat Membuat tulisan MY TRIP MY ADVENTURE CorelDRAW, sebenar-nya sangat mudah jika kita bisa mengenal font yang di gunakan, nama font yang di pakai adalah DISPARADOR STENCIL bisa anda download di 1001freefonts.com  Setelah di download bisa di pasang di komputer caranya bisa anda lihat caranya di sini. Mungkin sudah banyak yang tidak asing lagi dengan kata tersebut, karena MY TRIP My ADVENTURE adalah sebuah program acara televisi yang dijadikan favvorit pada setiap penonton-nya. Dikarenakan tema yang di bawa pada acara tersebut adalah bernuansa alam atau bisa disebut mencintai alam indonesia. Acara ini selalu menyuguhkan perjalanan wisata alam di seluruh indonesia dengan mengexplore wisata di setiap plosok negeri inii dari yang jauh dari ibu kota negara karena alam tersebut jarang dijamah oleh orang sehingga masih muni atau masih inah dipandang oleh mata kita. Daerah yang sering di jadikan lokasi pengambilan gambar sering berada di luar jawa, karena kualitas alam yang masih indah dan bagus.

Wisata yang sering di kunjungi sering berupa Air terjun, Pantau Pulau Kecil dan lain-nya. Tetapi yang menjadi favorit adalah pada saat kamera mennggunakan Drone sehingga gambar alam terlihat dengan jelas dan mengajak kita untuk menjaga lingkungan dan mencitai wisata yang ada di negara kita bukan pada negara lain.

Mungkin itu sedikit penjelasan mengenai Program Tv tersebut, semoga anda bisa turut menjaga lingkungan kita supaya bisa di jadikan tempat untuk wisata program tersebut. Langsung saja untuk cara-nya bisa ikuti langkah berikut ini dengan seksama.

Artikel yang berkaitan :
Dan juga jangan lewatkan untuk mendapatkan tips - tips menarik lainya baik tips CorelDRAW ataupun tips lainya.

Ini dia tutorialnya :
  1. Caranya kita download Font-nya di sini 1001freefonts.com nama font-nya adalah DISPARADOR STENCIL
  2. Stelah itu tinggal kita pasang di komputer cara-nya bisa anda lihat disini.
  3. Jika sudah terpasang tinggal kita buat tulisan MY TRIP MY ADVENTURE.dengan TEXT TOOLS.
  4. setelah itu kita ganti font dengan font DISPARADOR STENCIL
  5.  setelah itu kita buat garis untuk bagian atas dan bawah dengan RECTANGE TOOLS, hingga seperti berikut ini.
  6. Jika sudah maka hasil-nya bisa di lihat seperti bagian paling atas.
  7. Selesai, semoga bermanfaat.
itu sedikit penjelasan mengenai tips tentang membuat tulisan MY TRIP MY ADVENTURE, semoga cara ini bisa sedikit menambah ilmu anda tentang CorelDRAW, dan bisa juga bermanfaat untuk semua-nya.
Note :
Tinggalkan Komentar Jika kurang paham atau kurang jelas ! terimakasih semoga bermanfaat : >

1 Response to "Membuat tulisan MY TRIP MY ADVENTURE CorelDRAW"