Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10

Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
Sharing adalah suatu fasilitas yang digunakan untuk membagi suatu file, perangkat dan koneksi internet untuk digunakan secara bersama-sama dengan tujuan untuk menghemat biaya dan perangkat. seperti halnya windows juga memiliki fasilitas sharing file ataupun yang lainya. Sharing juga sering di gunakan di sebuah perusahaan ataupun instansi lain seperti halnya Percetakan sering di gunakan untuk berbagi gambar, file, atau yang lainya.
Kendala saat menggunakan fasilitas sharing di windows adalah saat komputer server menggunakan windows 7 dan client menggunakan windows xp terkadang tidak bisa line atau sharing itu kendala yang sering terjadi di lapangan. Sedangkan jika server menggunakan windows 10 itu tidak ada kendala sama sekali walaupun client menggunakan windows xp sharing tetap berjalan.
Jika kita sudah install ulang windows otomatis sharing akan di password. Kali ini saya akan berbagi tips tentang Cara Mematikan Password Sharing Windoes 7 / 8 / 10.


  • Buka Control Panel caranya Klik Start > Pilih Control Panel untuk windows xp, 7 sedangkan windows 8, 10 Klik kanan start > pilih control panel
    Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
  •  Pilih network dan internet > pilih network dan sharing center 
    Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
    Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
  • pilh Change advanched sharing setting > geser ke bawah kemudian cari dan klik turn of password protected sharing
    Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
    Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
  • klik save and change
    Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10
  • kemudian restart komputer
  • selesai

1 Response to "Cara Mematikan Password Sharing Windows 7 / 8 / 10"